ANALISIS TANDA WAQF IBTIDĀ’ PADA AL-QUR’AN CETAKAN DIPONEGORO BANDUNG

ilfa, alfiya (2023) ANALISIS TANDA WAQF IBTIDĀ’ PADA AL-QUR’AN CETAKAN DIPONEGORO BANDUNG. skripsi thesis, STAI Al-Anwar Sarang Rembang.

[img] Text
HALAMAN AWAL (1).pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (2MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (2MB)
[img] Text
CURRICULUM VITAE.pdf

Download (2MB)

Abstract

Skripsi ini mengkaji tentang penandaan tanda waqf dalam Mushaf Cetakan Diponegoro Bandung pada surah al-Baqarah ayat 1-285. Mushaf al-Qur`an di Indonesia memiliki beragam simbol penandaan tanda waqf. Mushaf Cetakan Diponegoro memiliki sistem penandaan waqf ganda menjadi latar belakang utama pada penelitian ini. Penelitian ini bertujuan utuk mengetahui tentang sistem penandaan pada Mushaf Cetakan Diponegoro yang dilihat dari spek sejarahpenandaan waqf di Indonesia. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-analisis dengan teori waqf yang dicetuskan oleh al-Sajāwandī dan Khalaf al-Ḥusaynī. Hasil penelitian ini ditemukan 33 ayat yang memiliki penandaan waqf ganda. Mushaf Cetakan Diponegoro mendapatkan surat tanda tashih pada tahun 1984. Sedangkan,penyederhanaan tanda waqf ditetapkan setelah selesai Muker X pada tahn 1984.Jika, sistem penandaan pada Mushaf Cetakan Diponegoro dilihat dari sisi sejarah penetapan standar waqf di Indonesia yang ditetapkan pada tahun 1984. Maka, sistem penandaan waqf pada Mushaf Cetakan Diponegoro tidak sesuai dengan standar penetapan tanda waqf pada Mushaf di Indonesia. Mushaf cetakan Diponegoro mengikuti sistem penandaan waqf pada Mushaf Depag RI tahun 1960. Sistem penandaan waqf pada mushaf ini tidak sesuai dengan standar tanda waqf pada saat surat tashih dikeluarkan.

Item Type: Thesis (skripsi)
Subjects: Al-Qur’an dan Tafsir > Rasm Dlabt
Al-Qur’an dan Tafsir > Ulumul Qur`an
Al-Qur’an dan Tafsir > Unspecified
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Program Studi Ilmu Al Quran dan Tafsir (IAT)
Depositing User: Alfiya Ilfa
Date Deposited: 30 Sep 2024 07:05
Last Modified: 30 Sep 2024 07:05
URI: http://repositori.staialanwar.ac.id/id/eprint/1534

Actions (login required)

View Item View Item