Amari’a, Maila Hani’ (2022) KONSEP PENDIDIKAN KARAKTER DALAM KITAB BAYĀN KARYA SYAIKH AHMAD RIFA’I DAN RELEVANSINYA DALAM KURIKULUM 2013. skripsi thesis, Sekolah Tinggi Agama Islam Al-Anwar.
Text
SAMPUL DLL.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (953kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (941kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (675kB) |
Abstract
Syaikh Ahmad Rifa‟i adalah seorang tokoh ulama Jawa yang yang telah menulis sekurang-kurangnya 60 judul kitab dalam bahasa Jawa dengan menggunakan tulisan arab (arab pegon). Kitab Bayān adalah salah satu kitab yang ditulos oleh Syaikh Ahmad Rifa‟i yang isinya membahas tentang ilmu pendidikan dan dakwah islam yang mencakup amar makruf. Penulis tertarik untuk meneliti karena kitab ini juga membahas mengenai pendidikan karakter. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsep pendidikan karakter dalam kitab Bayān, mengetahui konsep pendidikan karakter kurikulum 2013, dan mengetahui relevansi pendidikan karakter dalam kitab Bayān terhadap pendidikan karakter di dalam kurikulum 2013. Jenis penelitian ini adalah penelitian kepustakaan (library research) dengan desain analisis content (analisis isi) dan uji keabsahan data menggunakan teknik triangulasi. Sumber data primer penelitian ini adalah kitab Bayān. Sumber data sekundernya adalah kitab lain karya Syaikh Ahmad Rifa‟i dan buku sejarah perjuangan beliau. Hasil analisis penelitian menunjukkan bahwa komponen pendididikan dalam kitab Bayān karya Syaikh Ahmad Rifa‟i yaitu (1) Pendidik (2) Peserta Didik (3) Sumber Ajar (4) Lingkungan Pembelajaran. Adapun nilai pendidikan karakter pada komponen pendidik yaitu toleransi, yang mengandung empat kompetensi guru yaitu kompetensi pedagogik, profesional, kepribadian dan sosial. Sedangkan nilai pendidikan karakter pada komponen peserta didik yaitu Religius, Rasa ingin tahu, dan Peduli Sosial. Kitab ini relevan dengan pendidikan karakter yang ada dalam kurikulum 2013.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pendidikan Karakter, Kitab Bayān, Kurikulum 2013 |
Subjects: | Pendidikan Guru Madrasah Ibtida’iyyah > Filsafat Pendidikan Pendidikan Guru Madrasah Ibtida’iyyah > Kurikulum |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) |
Depositing User: | Ms perpus staiwar |
Date Deposited: | 01 Oct 2023 06:37 |
Last Modified: | 01 Oct 2023 06:37 |
URI: | http://repositori.staialanwar.ac.id/id/eprint/549 |
Actions (login required)
View Item |